RIWAYAT PT. YON SERNA PUTRA TAMA TAHUN 1966 – 2019
PT. Yon Serna Putratama adalah Badan usaha Jasa Pengamanan yang bergerak dalam bidang Jasa Pengamanan, berfungsi dan berpartisipasi aktif untuk kepentingan keamanan dan ketertiban masyarakat. Legalitas perusahaan ini diperoleh dari Departemen Kehakiman dan Hak Azasi Manusia, Departemen Tenaga Kerja dan Transmigrasi RI, Departemen Perindustrian dan Perdagangan RI, Kepolisian Negara RI dan lain-lain instansi yang bewenang dan selalu diadakan pembaharuan Ijin.
Pelatihan / Penyegaran Rutin diberikan kepada Security atau menyesuaikan jadwal dari Pengguna Jasa.
Patroli : a. Unit Patroli PT Yon Serna berpatroli untuk pengawasan di seluruh wilayah kerja Security. b. Unit Patroli berpatroli baik siang dan malam hari. c. Wilayah patroli terdiri atas Wilayah JABODETABEK. d. Unit patroli melakukan pengawasan anggota, membantu anggota yang mengalami kesulitan, mencatat kejadian menonjol, melaporkan kepada Kepala Unit Patroli
Pelatihan Gada Pratama a. Penyajian pelajaran lebih bersifat aplikatif, sehingga teori diberikan + 30% dan praktek + 70%. b. Teori terdiri dari ceramah dan kuliah. c. Praktek terdiri dari Drill, Simulas. d. Pemberian Tugas, Peragaan, Tanya jawab, Latihan Teknis, Latihan Kerja, Diskusi dll.
Pelatihan Gada Madya a. Penyajian pelajaran lebih bersifat aplikatif, sehingga teori diberikan + 40% dan praktek + 60%. b. Teori terdiri dari ceramah dan kuliah. c. Praktek terdiri dari Drill, Simulasi, Pemberian Tugas, Peragaan, Tanya jawab, Latihan Teknis, Latihan Kerja, Diskusi.